Memahami fenomena matahari kembar Sun Dog dan Parhelic Circle
Ini fenomena alam yang indah lainnya. Matahari terlihat memiliki anak yang banyak. Hmmm....kira-kira apa ya?
Pertanyaan ini masuk ke saya dari seorang pembaca beberapa waktu yang lalu. Kemudian, link videonya diupload di Group Indonesia Mystery Forum di Facebook.
Dalam video itu, matahari sedang bersinar dengan teriknya dan terlihat sebuah garis terang melingkar menembus matahari di kedua sisinya. Tepat di garis melingkar itu terdapat "matahari tambahan" sebanyak empat buah.
13 Angka Penting di Alam SemestaBeberapa angka, seperti angka pada nomor telepon Anda atau nomor Jaminan Sosial Anda, yang jelas lebih penting daripada angka yang lainn. Ta…Read More...
Wajah-wajah misterius dari Belmez Dear readers,Akhir pekan ini, saya ingin menceritakan sebuah kisah yang sangat misterius. Jika kalian mendengarnya, mungkin kalian akan seg…Read More...
Bulan Darah 4 April 2015Ada gerhana total bulan pada hari Sabtu - tapi ini adalah salah satu yang berlansung sangat singkat. Gerhana bulan total (di mana bayangan b…Read More...
0 Response to "Memahami fenomena matahari kembar Sun Dog dan Parhelic Circle"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.